Sepeda Motor German Bermesin Tank V12

German adalah negara yang mempunyai peradapan teknologi yang sangat tinggi di bidang otomotif Eropa dan tak heran pula kalau mobil-mobil canggih Eropa Mercedes-Benz di suplai oleh negeri ini ke seluruh dunia.

Pada masa kekuasaan Adolft Hitler, German sudah mempunyai kendaraan-kendaraan super canggih sebut saja Volks Wagen (Mobil Rakyat) untuk kendaraan sipil dan juga kendaraan militer lapis baja seperti Tank atau Panzer.


German memang negara yang sangat maju dan juga kreatif menciptakan teknologi-teknogoi baru namun ada beberapa kelompok orang dari perusahaan sepeda motor Harzer Bike Company dan Tilo Niebel menciptakan sebuah sepeda motor unik dari rongsokan Tank Perang Dunia 2 menjadi karyaseni yang sangat luar biasa.


Sepeda motor ini mempunyai panjang 5.7 meter dan lebar 2.7 meter dengan bobot 5 ton :( untuk suplai tenaga sepeda motor ini memerlukan sebuah mesin diesel V12 milik tank jenis T-55 Tank yang dapat menghasilkan tenaga hingga 620 Hp.

Sumber : www.autoblog.com

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts with Thumbnails